Interpol & Alvvays Berhasil Menutup Joyland Festival Jakarta 2023
Sejumlah artis tanah air dan internasional seperti Intepol, Alvvays, The Beths, Otoboke Beavor dan lainnya sukses memeriahkan hari ketiga festival musik dengan genre beragam yaitu Joyland Festival Jakarta 2023 pada hari Minggu, 26 November 2023 di Lapangan Baseball, GBK, Jakarta Pusat. Alvvays menjadi salah satu headliners pada Joyland Festival kali ini. Mereka membuka penampilannya dengan […]
Continue Reading