The Used, Phony Ppl, The Japanese House, Sukses Membuka Hodgepodge Superfest 2019 di Hari Pertama

Sejumlah artis tanah air dan internasional seperti The Used, The Phony Ppl, The Japanese House, GAC , NTRL dan lainnya sukses membuka hari pertama festival musik dengan genre beragam yaitu Hodgepodge Superfest 2019 pada hari Sabtu, 31 Agustus 2019 di Allianz Ecopark Ancol, Jakarta. Festival ini memiliki 4 panggung yang fenomenal yaitu Supermusic Stage dan […]

Continue Reading

Malam Yang Sempurna Penampilan Dari Japanese Breakfast

Kolaborasi Kolektif dan Promotor Studiorama, Noisewhore & Pesona Experience berhasil mendatangkan Japanese Breakfast ke Jakarta untuk pertama kalinya, dalam rangkaian tour asia nya, Pada tanggal 15 Mei 2019 di Rossi Musik. Japanese Breakfast adalah nama panggung dari musisi solo asal Amerika Serikat keturunan Korea-Amerika, yakni Michelle Zauner. Acara yang di gelar oleh kolaborasi 3 promotor […]

Continue Reading

CLICKS & POPS Pergerakan Gigs Indie Yang Kembali Meriah

Setelah Jakarta ramai dipenuhi skena party, malam karaoke tematik dan acara musik berisi band indie generasi tahun 2015, kemunculan band-band pendatang baru mulai tak terbendung. Kehadiran gigs bernuansa underground yang remang dan penuh asap rokok mulai bermunculan kembali atas dasar kesadaran pelaku-pelaku komunitas yang tergolong muda dan berapi-api. 3 Mei 2019, Clicks & Pops menjadi […]

Continue Reading

Pesta Demokreasi Suarakan Pentingnya Hak Pilih Individu Milenial

We The Youth, sebuah gerakan anak muda di Indonesia untuk membangkitkan kepedulian terhadap masa depan bangsa, secara resmi menutup rangkaian kampanye mereka bertemakan “100%IN (SERATUS PERSEN INDONESIA NYOBLOS)”. Kampanye tersebut ditujukan bagi anak muda Indonesia agar lebih menyadari pentingnya kontribusi suara mereka terhadap arah masa depan bangsa dan mendorong mereka untuk menggunakan hak pilihnya pada […]

Continue Reading

Connan Mockasin Lakukan Aksi-aksi Unik Dalam Penampilan Perdananya di Jakarta

Penantian panjang penggemar Connan Mockasin di Jakarta akhirnya terbayar sudah. Tadi malam, tanggal 2 April 2019 di Rossi Musik, musisi psychedelic-pop ini menyajikan penampilan memukau dengan aksi-aksi uniknya. Acara yang digelar oleh PPPOST95 ini dimulai sekitar pukul 20.30, dibuka oleh trio asal Medan, Pijar, membawakan 6 lagu dan dibuka dengan lagu Moon River dengan hentakan […]

Continue Reading

Agnez Mo Sukses Buat Penonton Kagum Lewat Konser #SikatHabis

Setelah sukses dengan konser Ayo! Indonesia bisa pada kampanye sebelumnya, Clear sebagai brand sampo pilhan no. 1 masyarakat Indonesia untuk perlindungan terhadap ketombe, hari ini mempersembahkan Clear Konser #SikatHabis, sebagai lanjutan dari rangkaian kampanye #SikatHabis. Dalam konser yang di gelar di Jakarta dan Samarinda ini, Clear menghadirkan Agnez Mo sebagai figur inspirasi generasi muda Indonesia […]

Continue Reading

Kodaline Sukses Menggelar Konser yang Bertajuk ‘Politics of Living’

Kali ini Kodaline datang ke Indonesia untuk promosi dialbum terbarunya yang berjudul Politics Of Living, Konser Kodaline ini berlangsung selama 2 jam ini sukses membuat penonton merasa senang dan puas mulai dari lagu-lagu yang dimainkan dan venue yang sangat nyaman untuk menikmati konser kodaline Kodaline tampil dengan 16 lagu yang membuat penonton nyanyi bersama dan […]

Continue Reading